Bersamamu,
aku mengerti apa itu kebersamaan
Bersamamu,
aku mengerti apa itu kejujuran
Bersamamu,
aku mengerti apa itu kebohongan
Jika hujan itu telah tiba, aku ingin kau menyelimutiku dengan selimut kasihmu
Jika sedih itu datang, aku ingin kau merangkulku dan hilangkan sedihku
Jika kesakitan itu datang, aku ingin kau menemaniku
Tapi apabila suatu saat aku sudah tak bernyawa lagi
Maukah kau berjanji satu hal padaku ?
Sahabatku, jadilah orang pertama yang tak menjatuhkan air matamu dihari itu
Karena air matamu itu sangat berharga untuk diteteskan...
nnn
0 komentar:
Posting Komentar